
Kegigihan Marbot Nafkahi Istri Sakit dan Anak Tunanetra
terkumpul dari target Rp 35.000.000
Pak Apot, seorang pria tangguh. Menjalani harinya sebagai seorang marbot masjid, sementara juga ia dengan sabar merawat anak autisnya dan istrinya yang tengah berjuang dengan gagal ginjal.
Bertahun-tahun Bu Erni mengalami Gagal ginjal, perutnya terus membersar hingga membuat ia kesulitan bergerak. Keadaannya terus memburuk, dua kali seminggu harus melakukan cuci darah, itu anjuran dokter. Tapi penghasilan marbot sang suami terkadang tak mencukupi untuk biaya cuci darah. terpaksa keadaannya terus memburuk kulitnya bahkan sampai menghitam.
Tak cukup membawa istrinya berobat, Pak Apot Marbot ini juga tak sanggup memberi makan sang anaknya yang 19thn mengalami epilepsi. Kondisinya yang autis membuat Pak Apot kesulitan dalam mengurus Lukman, belum lagi ejekan-ejekan dari teman seumurannya karna Lukman autis, belum lagi keadaan Lukman itu tuna netra.
Hidup semakin sulit ketika atap rumahnya mulai bocor, dan hujan datang tanpa ampun. Setiap kali hujan turun, mereka harus berpindah tempat tidur, mencari tempat yang kering.
Di bulan yang penuh keberkahan ini, Bantu Pak Apot untuk bisa menghidupi keluarganya dengan rasa aman, nyaman, dan penuh kebahagiaan seperti bahagianya Ramadhan.
Sobat, ini waktunya kita bantu selamatkan orang tersayang Pak Apot dari penyakit yang mereka derita.
1. Klik Tombol “DONASI SEKARANG”;
2. Masukkan nominal donasinya;
3. Pilih bank (GO-PAY/BNI/BNI Syari’ah/Mandiri/BCA/BRI/Kartu Kredit);
4. Dapatkan laporan via e-mail;
Kegigihan Marbot Nafkahi Istri Sakit dan Anak Tunanetra
terkumpul dari target Rp 35.000.000